Notice: Undefined index: act in /var/www/html/fhukum/media.php on line 18
Fakultas Hukum Untag Surabaya

SEMINAR HASIL PENELITIAN DAN PENGABDIAN MASYARAKAT PDP 2018

Jumat, 26 Oktober 2018 - 09:52:32 WIB
Dibaca: 437 kali

Pada 25 Oktober 2018, LPPM Untag Surabaya mengadakan Seminar Hasil Penelitian dan Pengabdian Masyarakat dengan tema "Hasil Riset dan Pengabdian Masyarakat Sebagai Pengembangan Inovasi Menuju Persaingan Global", dimana seminar ini didahului dengan pemaparan oleh narasumber Jusuf Irianto, dimana ia mengatakan bahwa peneliti harus bekerjasama dengan peneliti-peneliti lainnya di luar kampus bahkan lintas negara. Hal ini menjadi penting karena penelitian itu harus bisa dinikmati oleh siapapun, kuncinya adalah kerjasama dan menjalin hubungan baik dengan siapapun. Setelah pemaparan tersebut, Kristoforus Laga Kleden dan Tomy Michael memaparkan Skema Penelitian Dosen Pemula dimana dalam salah satu hasilnya, pemenuhan hak perkawinan menurut Prinsip-Prinsip Yogyakarta Tahun 2007 sangat kecil terjadi di Indonesia namun cara mengubah paradigma masyarakat terhadap LGBT yang patut mendapat perhatian khusus dari pemerintah.


Untag Surabaya || Fakultas Hukum Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya