Hukum Positif Berbasis Nilai Keberagaman Karya Dosen FH Dr. Yovita Arie M. dan Dr. Slamet Suhartono
Senin, 05 September 2022 - 15:54:00 WIBDibaca: 453 kali
Buku karya Dosen Fakultas Hukum Untag Surabaya Dr. Yovita Arie Mangesti, S.H., M.H. dan Dr. Slamet Suhartono, SH.,MH berjudul Hukum Positif Berbasis Nilai Keberagaman. Novelty karya ini adalah hasil refleksi penulis, yang menghasilkan sebuah konsep membangun hukum berbasis nilai keberagaman, yang mengankat nilai penciri Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya, nilai khas keindonesiaan yang belum dibahas oleh penulis-penulis sebelumnya. Adanya paradigma baru dalam membentuk hukum, mengimlementasikan hukum, dan menegakan hukum agar tidak terjebak dalam bingkai formalistic legalistic. Menjembatani kesenjangan penerapan hukum posiyif dalam konteks bernegara dan bermasyarakat.
Untag Surabaya || Fakultas Hukum Untag Surabaya || SIM Akademik Untag Surabaya || Elearning Untag Surabaya